Pelatihan Pemanfaatan Aplikasi Mendeley Reference Manager sebagai Manager Referensi Penelitian Mahasiswa Program Studi Tadris Fisika Universitas Islam Negeri Mataram

Authors

  • Lalu Ahmad Didik Meiliyadi Program Studi Tadris Fisika, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Islam Negeri Mataram Author
  • Sunandar Asma'ul Hadi Program Studi Tadris Fisika, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Islam Negeri Mataram Author
  • Kurniawan Arizona Program Studi Tadris Fisika, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Islam Negeri Mataram Author
  • Ramdhani Suci Lestari Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtida’iyah, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Islam Negeri Mataram Author

DOI:

https://doi.org/10.71024/bhakti.2025.v3i1.179

Keywords:

Aplikasi, Mendeley, Pelatihan, Penelitian, Referensi

Abstract

Telah dilakukan pelatihan pemanfaatan mendeley sebagai alat manajemen referensi untuk membantu mahasiswa dalam menyusun tugas akhir. Pelatihan ini menggunakan metode Participatory Action Research (PAR). Secara umum kegiatan pelatihan dilaksanakan dalam 4 tahap yaitu persiapan, sosialisasi, pelaksanaan dan evaluasi serta refleksi. Evaluasi yang dilakukan meliputi 3 kriteria yaitu pemahaman peserta terhadap pemanfaatan mendeley sebagai sumber referensi untuk mempermudah mahasiswa dalam menyusun tugas akhir, kompetensi narasumber dan fasilitas yang diberikan selama pelatihan. Kegiatan pengabdian menganai pelatihan pemanfaatan mendeley sebagai sumber referensi untuk mempermudah mahasiswa dalam menyusun tugas akhir berjalan dengan baik. Hal ini ditunjukkan oleh angket evaluasi kegiatan. Terdapat tiga kriteria yang dievaluasi yaitu  pemahaman peserta, kompetensi narasumber dan fasilitas yang diberikan selama pelatihan. Hasil analisis angket menunjukkan bahwa setiap aspek pada ketiga kriteria tersebut masuk pada kategori yang sangat baik. Namun pada aspek waktu pelatihan menunjukkan hasil yang masuk pada kategori baik. Hal ini disebabkan karena diperlukan waktu dirasa kurang oleh peserta. Oleh karena itu, diperlukan pelatihan berkelanjutan sehingga peserta dapat mendapatkan hasil yang baik saat menggunakan mendeley sebagai sumber referensi. Implikasi dari pelatihan ini diharapkan mahasiswa menggunakan aplikasi mendeley sebagai sumber referensi dan managemen referensi sehingga memudahkan mahasiswa dalam menyusun penelitian tugas akhirnya.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aransyah, F., Bharata, W., Aulia, P. N., Maulidia, A., & R, D. I. (2021). Pelatihan penggunaan aplikasi mendeley bagi mahasiswa dalam pembuatan daftar pustaka. Plakat: Jurnal Pelayanan Kepada Masyarakat, 3(1), 88–97. https://doi.org/10.30872/plakat.v3i1.5848

Butdisuwan, S., Kataria, S., Taj, A., & Subaveerapandiyan, A. (2024). Visualising knowledge: a survey of infographic perceptions and challenges in academic library settings. Library Management, 45(5), 317–330. https://doi.org/10.1108/LM-11-2023-0115

Dacholfany, M. I., Sudyana, I. N., Roza, N., Bakri, A. A., Litamahuputty, J. V., & Al Haddar, G. (2023). Pelatihan Penggunaan Aplikasi Mendeley Secara Online Untuk Penyusunan Daftar Pustaka Karya Ilmiah. Community Development Journal: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(2), 3784–3790.

Didik, L. A., & Wahyudi, F. (2021). Sosialisasi pencegahan penularan Covid-19 melalui Kuliah Kerja Partisipatif dari Rumah (KKP-DR). Transformasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 17(1), 126–135. https://doi.org/10.20414/transformasi.v17i1.2953

Hanafiah, H., Sauri, R. S., Mulyadi, D., & Arifudin, O. (2021). Pelatihan software mendeley dalam peningkatan kualitas artikel ilmiah bagi mahasiswa. Jurnal Karya Abdi Masyarakat, 5(2), 213–220. https://doi.org/10.22437/jkam.v5i2.15334

Haris, I., Kusumarini, E., Zagoto, S. F. L., Kusumawati, I., & Arifudin, O. (2023). Pengenalan teknis penggunaaan software turnitin dan mendeley dekstop untuk meningkatkan kualitas karya ilmiah mahasiswa baru. Journal Of Human And Education (JAHE), 3(2), 172–178. https://doi.org/10.31004/jh.v3i2.187

Hasanah, U., Yudhira, A., Khaerany, R., Liza Lubis, I. S., Hajatina, H., Wahyudi, E., Waruwu, K., & Mukarramah, M. (2024). Sosialisasi pentingnya karya ilmiah guna pengembangan ilmu pengetahuan. Pietas : Jurnal Pengabdian Abdimas, 1(1), 8–15. https://doi.org/10.36490/jp.v1i1.1

Inanna, I., Rahmatullah, R., Ampa, T., & Nurjannah, N. (2020). Pengelolaan referensi karya ilmiah mahasiswa melalui pemanfaatan aplikasi mendeley. Pengabdi: Jurnal Hasil Pengabdian Masyarakat, 1(1), 29–34. https://doi.org/10.26858/pengabdi.v1i1.15720

MacMillan, D. (2012). Mendeley: teaching scholarly communication and collaboration through social networking. Library Management, 33(8–9), 561–569. https://doi.org/10.1108/01435121211279902

Maleha, N. Y., Mustikawati, & Tulloh, M. N. A. (2025). Optimalisasi penelitian mahasiswa tugas akhir melalui pelatihan analisis data berbasis Smart PLS. Lumbung: Inovasi Pengabdian Kepada Masyarakat, 10(2), 346–355. https://doi.org/10.36312/linov.v10i2.2751

Meiliyadi, L. A. D., Arizona, K., Wahyudi, M., & Prahastiwi, R. B. (2024). Pelatihan Penulisan Karya Ilmiah dan Publikasinya pada Jurnal Ilmiah Bereputasi untuk Meningkatkan Kompetensi Mahasiswa Pendidikan Fisika Universitas Islam Negeri Mataram. AL-HAYAT: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(3), 143–152. https://doi.org/10.62588/ahjpm.2024.v2i3.0210.

Meiliyadi, L. A. D., Arizona, K., Wahyudi, M., Prahastiwi, R. B., & Anggraeni, D. M. (2025). Pelatihan pembelajaran berbasis google site untuk meningkatkan kompetensi calon guru fisika Universitas Islam Negeri Mataram. AL-HAYAT: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(1), 11–21. https://doi.org/10.62588/ahjpm.2025.v3i1.0229

Meiliyadi, L. A. D., Prahastiwi, R. B., Arizona, K., & Rahman, M. Z. (2024). Pengenalan Eksperimen Sederhana dalam Pembelajaran untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa Madrasah Aliyah Negeri 2 Kabupaten Lombok Tengah. AL-HAYAT: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(1), 38=46. https://doi.org/10.62588/ahjpm.2024.v2i1.0026

Meiliyadi, L. A. D., Ruhana, B. A., & Khasanah, N. (2023). Pengenalan virtual laboratory berbasis Physics Education Technology (PhET) interactive simulation sebagai alternatif praktikum pada siswa sekolah internasional luar negeri Riyadh. Transformasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 19(1), 60–69. https://doi.org/10.20414/transformasi.v19i1.6189

Meiliyadi, L. A. D., & Syuzita, A. (2022). Sosialisasi Tingkat Pencemaran Air Sumur Berdasarkan Parameter Fisika di Desa Telagawaru. Jurnal Warta Desa, 4(1), 27–33. https://doi.org/10.2930/jwd.v4i1.173

Mosha, N. F., & Ngulube, P. (2023). The utilisation of open research data repositories for storing and sharing research data in higher learning institutions in Tanzania. Library Management, 44(8–9), 566–580. https://doi.org/10.1108/LM-05-2023-0042

Perdana, F. J. (2020). Pelatihan membuat daftar pustaka otomatis dengan aplikasi mendeley desktop bagi mahasiswa dalam persiapan penyusunan tugas akhir. Dimasejati: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1), 61–74. https://doi.org/10.24235/dimasejati.v2i1.6652

Pramiastuti, O., Rejeki, D. S., & Pratiwi, A. (2020). Pengenalan dan pelatihan sitasi karya ilmiah menggunakan aplikasi mendeley. JABI: Jurnal Abdimas Bhakti Indonesia, 1(1), 24–30. https://doi.org/10.36308/abp.v1i1.178

Rusli, M., Jud, J., Suhartiwi, S., Sariul, S., & Marsuna, M. (2023). Pelatihan aplikasi mendeley sebagai instrumen citation dan reference manager pada penulisan karya ilmiah. Lumbung: Inovasi Pengabdian Kepada Masyarakat, 8(3), 485–492. https://doi.org/10.36312/linov.v8i3.1428

Safaruddin, Juhaeni, Salsabila, Z. P., & Risnawati, M. S. (2021). Pelatihan penulisan karya ilmiah menggunakan software mendeley. Jurnal Inovasi Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat, 1(2), 172–179. https://doi.org/10.53621/jippmas.v2i2.134

Safitri, B. R. A., Pahriah, Hatimah, H., Indah, D. R., & Suryati. (2021). Pelatihan Karya Tulis Ilmiah Bagi Mahasiswa Program Studi Pendidikan Kimia UNDIKMA. Abdi Masyarakat, 3(2), 41–44. http://ejournal.mandalanursa.org/index.php/PB/article/view/2687/2113

Sakir, A. R., Nurwijaya, S., & Almahdali, H. (2024). Penyusunan sitasi dan daftar pustaka otomatis menggunakan mendeley bagi mahasiswa. LokSeva: Journal of Contemporary Community Service, 3(2), 32–41. https://doi.org/10.35308/lok seva.v4i2.10878

Samad, P. S. S., Wahrini, R., Mantasia, M., Mustamin, M., & C. Arnanto, G. (2024). Pelatihan penggunaan aplikasi mendeley untuk penulisan skripsi bagi mahasiswa semester akhir jurusan PTA Universitas Negeri Makassar. Jurnal Pengabdian Masyarakat (AbdiMas), 2(2), 155–160. https://doi.org/10.59562/abdimas.v2i2.5336

Utari, S., Anawati, S., Demartoto, A., Setiawardana, T. H., & Purnomo, N. A. (2024). Analysis of the library quality assurance system in supporting international accreditation of department at Sebelas Maret University, Surakarta, Indonesia. Library Management, 45(8–9), 547–563. https://doi.org/10.1108/LM-09-2023-0090

Wahyuningsih, B. Y., Sugianto, R., & Wardiningsih, R. (2021). Pelatihan penggunaan aplikasi mendeley secara online bagi mahasiswa untuk penyusunan daftar pustaka karya ilmiah. PANDAWA, 3(1), 21–33. https://doi.org/10.36088/pandawa.v3i1.974

Downloads

Published

2026-01-12

How to Cite

Meiliyadi, L. A. D., Hadi, S. A., Arizona, K., & Lestari, R. S. (2026). Pelatihan Pemanfaatan Aplikasi Mendeley Reference Manager sebagai Manager Referensi Penelitian Mahasiswa Program Studi Tadris Fisika Universitas Islam Negeri Mataram. Bhakti: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(1), 1-13. https://doi.org/10.71024/bhakti.2025.v3i1.179

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2 3